Catatan

Mengapa (Masih) Ikut PDBW?

Karena PDBW itu sesuatu. It’s something. Itulah mengapa hingga saat ini saya masih menyempatkan diri untuk selalu ikut menghadiri kegiatan ini. Kadang full, kadang juga tidak. Bagi saya, PDBW setelah tidak lagi menjadi siswanya merupakan ajang pembelajaran. Keikutsertaan saya benar-benar karena kesadaran. Selain, tentu saja, ada tanggung jawab moral terhadap organisasi untuk berkontribusi dan mengembangkannya… Continue reading Mengapa (Masih) Ikut PDBW?

Catatan · Motorcycle Club

Pseudo Brotherhood (Persaudaraan Semu)

  Baik, tulisan ini merupakan hasil pemikiran dari berbagai pengalaman yang saya dapatkan selama berada di lingkungan sub-kultur barudak motor, khususnya klub motor Honda Tiger. Apa itu pseudo brotherhood? Secara harfiah (arti kata) “pseudo” maknanya semu, sementara kata “brotherhood” adalah persaudaraan, jadi arti dari pseudo-brotherhood yaitu persaudaraan yang semu, yang seolah-olah bersaudara.

bhuanawarman · Catatan

Yang Tertinggal Dari PDBW XV Bag. 2

Ini merupakan tulisan bagian kedua dari cerita PDBW ke-15, bagian pertama bisa baca di tautan ini. Nama angkatan kami Rawa Lembang, dan ini adalah cerita dibalik nama tersebut. Adalah simulasi operasi SAR yang dilakukan di hari pertama PDBW di daerah Cisoka yang membawa sebagian dari siswa merasakan bagaimana rasanya masuk ke dalam rawa. Belakangan saya… Continue reading Yang Tertinggal Dari PDBW XV Bag. 2